Selasa, 02 April 2013

TV POLYTRON BLANK NDAK ADA TAMPILAN----

Tv Polytron termasuk merek tv yang cukup digemari, setidaknya disekitar tempat Aku tinggal. Dan kali ini lagi-lagi datang order reparasi Tv Polytron dari kampung sebelah.


Order tlahKu terima jelas alamatnya, langsung deh persiapan, berkemas alat-alat tempur dan langsung burrr terbang ke TKP.


Sesampainya di TKP kudapti tv politron14''. Tanpa basabasi tv langsung tak coba nyalain, Ceklikkk... layar tv blank hitam gelap takada tampilannya sama sekali.

Langsung casing Ku buka dan ku amati seluruh komponen-komponennya, dan terlihat secara fisik masih bagus semua, begitu juga soderan-solderannya masih terlihat bagus, belum terlihat ada yng retak.

Setelah memastikan secara fisik tidak ada kejanggalan maka langkah selanjutnya, cek tegangan-tegangan, Pada soket CRT terukur tegangan untuk RGB normal G2 normal Ht normal dan terlihat filament juga telah menyala, pertanda plyback telah bekerja. Berlanjut pengecekan teganggan-teganggan pada board bagin bawah, terukur untuk tegangan15v normal, 50volt normal, 12 volt normal, 33 volt normal dan saat mengukur tegangan yang ke sensorr eittttt... Terukur teganggan Noll kotol jendolll.

Perburuanpun dialnjutkan guna mencari kemana larinya teganngan 5v yang entah kemana. SetelahKu telusuri ternyata Kudapti T502 sebuah transistor dengan nomer C1213 putus tus tanpa nymbung. ok dah ternyata si 5v gak lari kemana mana cuma pbriknya aja yang ga kerja, hehehe.

Setelah Tr ku ganti maka tv pun coba kunyalakan,  Crackkzzzz tanda CRT  bekerja dan tampilan dilayarpun terlihat juga.  Atena Ku pasang dan gambar dilayar terlihat normal bin sempurna.  Ahamdulillah. Syukur kupanjatkan kepadaYang Kuasa akirnya satu pekerjaanpun terseleseikan juga.

0 komentar:

Posting Komentar